SIKKAT PASARIBU GELAR SEMINAR TINJU DAN MIX MARTIAL ART
Sikkat Pasaribu seorang mantan petinju nasional, kini banyak beraktivitas sebagai komentator pertandingan tinju disejumlah TV swasta, dan juga Ketua Umum Pemuda Olahraga Indonesia, hari ini Kamis 28 September 2017, bertempat di Aula Jakarta Media Center Jl. Kebon Sirih Jakarta Pusat, menggelar Seminar Peningkatan Mutu Pelatih Tinju Indonesia Menuju Sukses Asian Games 2018.