27 JULI HARI PENTING PDT GOMAR GULTOM, M.TH "SANG PERAJUT TENUN PERDAMAIAN"
Tanggal 27 Juli merupakan salah satu hari yang diera reformasi mempunyai nilai momentum tersendiri, sebagaimana halnya 17 Agustus, ataupun tanggal-tanggal peristiwa penting lainnya bagi perjalanan bangsa dan negara Indonesia, tanggal 27 Juli kini menjadi salah satu hari yang selalu diperingati setiap tahunnya, yakni yang dikenal sebagai peringatan KUDA TULI (Kerusuhan Dua Tujuh Juli).