PILKADA DKI 2017 : BAWASLU DKI JAKARTA AKAN SEGERA REKRUT PANWAS
Pilkada DKI Jakarta sekalipun masih jauh didepan mata, yakni bulan Februari 2017, tetapi tahapan persiapannya sudah akan dilaksanakan pada bulan Mei 2016 ini, yakni meliputi penyusunan regulasi, perumusan program-program, pembentukan panitia ad-hoc petugas pemilu, dan pelaksanaan bimbingan teknis (Bimtek).